- YJI dan Mulyaharja CFD Gelar Gebyar Senam Jantung, Bagi-bagi Hadiah Hingga Jutaan Rupiah
- Berikan Yankes Gratis, Kang Naja Makin Populis
- Capres Anies Sampaikan Suport Langsung, Kang Naja: Hadiah Ulang Tahun Terindah
- 1500 Warga Penuhi Gebyar Senam Jantung Sehat - Milad 10 RS UMMI
- Menag Sebut Jemaah Haji Indonesia Dapat Kuota Tambahan 8.000 Orang
- Didoakan Warga Mekarwangi, Kang Naja Terus Melesat
- Giatkan Hidup Sehat, Kang Naja Ajak Emak-Emak Senam Bersama
- Kang Naja Isi Langsung BBM Pengendara Online, Perwakilan Ojol: Ini Sangat Berharga Bagi Kami
- Bagikan Kacamata Gratis Jelang Ramadhan, Kang Naja Bikin Warga Kedung Waringin Terharu
- Hari ini Yayasan Jantung Indonesia Kota Bogor Gelar Seminar dan Penyegaran Pelatih
Paguyuban BOSS Dideklarasi, Ini Pesan Ketua Harian Lukman Hakim

Keterangan Gambar : Ketua Harian BOSS Lukman Hakim (kiri), Deklarasi Paguyuban BOSS di Hotel Sahira, Kamis (30/12/2021). (ist)
BERITAKOTABOGOR.COM – Deklarasi Paguyuban Bogor Sehat
Sejahtera (BOSS) dihadiri langsung oleh Ketua umum, didampingi Ketua Harian, Dewan
Pembina, bersama Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat Bogor.
Acara yang digelar yang digelar di Hotel Sahira, Kamis (30/12/2021),
diikuti sekitar 300 undangan.
Ketua Harian BOSS, Lukman Hakim menyatakan terima
kasihnya atas berjalan lancarnya proses deklarasi.
Baca Lainnya :
- Membludak, Panitia Lomba Baca Puisi Online ‘Ibuku Pahlawanku’ Terima Puluhan Video Peserta0
- Digandeng Hakim Agung dan BNN, Kang Naja Konsern Bekali Pelajar Bahaya Narkoba 0
- Siapkan Hadiah Total Jutaan Rupiah, Najamudin Center Gelar Lomba Baca Puisi Online 0
- Terima Keluarga Mahasiswa Banten Kota Bogor, Kang Naja : Hilangkan Perbedaan, Perkuat Persamaan 0
- Tiga Dekade Mengabdi Untuk Bangsa, GM Kiara Kota Bogor Gandeng RS UMMI Gelar Pengobatan Gratis 0
“Alhamdulilah acara deklarasi berjalan dengan lancar. Pengurus
kami didalamnya terdapat gabungan dari berbagai macam profesi. Mulai pedagang, pendidik,
budayawan, dokter, ulama, pendeta, sampai praktisi hukum," ujar salah satu
pengurus KNPI Kota Bogor.
Dikatakan Lukman, kedepannya BOSS akan melakukan
terobosan inovatif dalam berbagai sektor. Seperti inovasi di sektor kesehatan di
Kota Bogor.
”kami juga akan melakukan banyak penyuluhan tentang
penyakit kanker, jantung, dan lainnya. Salah satunya melalui media daring ke
semua komunitas masyarakat kota bogor. Yang kemudian nantinya akan diikuti
sektor-sektor lain yang sudah kami buatkan, baik program jangka pendek,
menengah, dan panjang,” lanjut Lukman.
Ketua Harian juga mengungkap, BOSS adalah wadah
organisasi non profit yang menjadi tolak ukur semua elemen masyarakat untuk
sama-sama berbuat yang terbaik bagi kota Bogor.
"kami harap Pemda kota Bogor bisa memberikan ruang
yang luas dan bersinergi dengan kami dalam membangun kota Bogor dengan penuh
keikhlasan dan keterbukaan, sehingga kedepannya masyarakat Bogor akan selalu
sehat, sejahtera dan bisa menekan angka kemiskinan di Kota Bogor," tukas
Lukman Hakim.
(*/iye)
